Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Capital Adequacy Ratio pada Perusahaan Perbankan

Authors

  • Alpian Tionarto STIE Professional Manajemen College Indonesia
  • Thomas Sumarsan Goh STIE Professional Manajemen College Indonesia
  • Elidawati Elidawati STIE Professional Manajemen College Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.37888/bjra.v5i2.366

Keywords:

ROA, Size (ukuran perusahaan), Risiko kredit, Loan to Deposit Ratio, Posisi Devisa Neto, Capital Adequacy Ratio.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh ROA, Size (ukuran perusahaan), Risiko kredit, Loan to Deposit Ratio, BOPO dan Posisi Devisa Neto (PDN) terhadap Capital Adequacy Ratio pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Populasi dalam penelitian ini adalah 43 perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2020. Sampel penelitian ini adalah 7 perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2020. Peneliti mengumpulkan data penelitian dengan menggunakan metode dokumentasi dan studi pustaka. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Return on Assets tidak berpengaruh terhadap variabel dependen Capital Adequacy Ratio. Size (ukuran perusahaan) memiliki pengaruh terhadap variabel dependen Capital Adequacy Ratio. Risiko kredit tidak berpengaruh terhadap variabel dependen Capital Adequacy Ratio. Loan to Deposit Ratio tidak berpengaruh terhadap variabel dependen Capital Adequacy Ratio. Biaya Operasional Pendapatan operasional tidak berpengaruh terhadap variabel dependen Capital Adequacy Ratio. Posisi Devisa Neto (PDN) tidak berpengaruh terhadap variabel terikat Rasio Kecukupan Modal. ROA, Size (ukuran perusahaan), Risiko kredit, Loan to Deposit Ratio, BOPO dan Posisi Devisa Neto (PDN) tidak berpengaruh terhadap Capital Adequacy Ratio pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

References

Amiah, Rusnathul; Mahfudnurnajamuddin Mahfudnurnajamuddin dan Nur Alam Umar. 2019. Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Capital Adequacy Ratio Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Center Of Economic Student Journal. Volume 2. No. 3 Juli 2019. Universitas Muslim Indonesia.

Arifin, Johar. 2017. SPSS 24 Untuk Penelitian dan Skripsi. Jakarta: PT. Gramedia.

Gladis. 2017. Analisis Pengaruh ROA, ROE, NPL, dan LDR Terhadap CAR Di Perbankan Indonesia Periode 2004-2015. Calyptra: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol.6 No.2 (2017)/ Universitas Surabaya/ Tahun 2017.

Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hamidah, Mahdiyyah, Mardiyati. 2021. Pengaruh NPL, NIM, BOPO, LDR, Dan Profitabilitas Terhadap Capital Adequacy Ratio (CAR) Pada Bank Umum Swasta Nasionaldevisa Di Indonesia Periode 2014 – 2018. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI) | Vol 12, No. 1, 2021. e-ISSN: 2301-8313. Universitas Negeri Jakarta.

Hanafi, Mamduh. 2016. Manajemen Keuangan. Cetakan Pertama. Edisi 2. Yogyakarta : Penerbit BPFE Yogyakarta.

Harahap, S.S. 2018. Analisis Kritis Atas laporan Keuangan. Jakarta : Penerbit Raja Grafindo Persada.

Hantono. 2017. Konsep Analisa Laporan Keuangan dengan Pendekatan Rasio & SPSS. Cetakan Pertama. Yogyakarta : Deepublish (CV. Budi Utama).

Harmono. 2018. Manajemen Keuangan. Jakarta : Penerbit PT Bumi Aksara.

Hengkeng, Jerry Andreas; Walewangko dan Niode. 2018. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Capital Adequacy Ratio Bank Sulut-Go Tahun 2002.I - 2017.IV. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi. Volume 18 No. 04 Tahun 2018. Universitas Sam Ratulngi, Manado 95115, Indonesia.

Hery. 2016a. Financial Ratio for Business Analisis Keuangan Untuk Menilai Kondisi Finansial dan Kinerja Perusahaan. Jakarta : PT Grasindo.

____. 2016b. Analisis Laporan Keuangan Integrated and Comprehensive Edition. Jakarta : PT Grasindo.

____. 2017a. Teori Akuntansi Pendekatan Konsep dan Analisis. Jakarta : PT Grasindo.

____. 2017b. Kajian Riset Akuntansi Mengulas Berbagai Hasil Penelitian Terkini Dalam Bidang Akuntansi dan Keuangan. Jakarta : PT Grasindo.

____. 2019. Manajemen Perbankan. Jakarta : PT Grasindo.

Ikatan Bankir Indonesia. 2016a. Memahami Bisnis Bank. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.

____________________. 2016b. Supervisi Manajemen Risiko Bank. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.

Ismail. 2016. Manajemen Perbankan Dari Teori Menuju Aplikasi. Jakarta : Prenadamedia Group.

Kasmir. 2016. Pengantar Manajemen Keuangan,Cetakan Kelima. Edisi Kedua. Jakarta: Prenada Media.

Kesumawati, Nila, Allen Marga Retta dan Novita Sari. 2017. Pengantar Statistika Penelitian. Depok: Penerbit RajaGrafindo Persada.

Lubis, Rahmat Hidayat dan Ratna Sari Dewi. 2020. Pemeriksaan Akuntansi 1 dan Auditing 1. Cetakan Pertama. Jakarta : Kencana.

Magdalena, Annaria dan Lizabeth. 2018. Pengaruh Net Interest Margin (NIM) Dan Likuiditas Terhadap Capital Adequacy Ratio (CAR) Pada Bank Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. JIMKES-Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan. Vol. 6 No.1, 2018. ISSN 2337 – 7860. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Kesatuan Bogor, Indonesia.

Maulana, Asep. 2016. Analisis Pengaruh ROA, BOPO, dan LDR Terhadap CAR Pada Bank Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI). Skripsi. Makassar : Universitas Hasanuddin.

Narimawati, Umi; Jonathan Sarwono; Dadang Munandar dan Marliana Budhiningtias Winanti. 2020. Metode Penelitian Dalam Implementasi Ragam Analisis. Edisi Pertama. Yogyakarta : Andi.

Padanun, Mitha Priskila; Sri Murni dan Hizkia Tasik. 2019. Pengaruh Giro Wajib Minimum, Posisi Devisa Netto, Return On Asset Terhadap Capital Adequacy Ratio Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di BEI Periode 2013-2017. Jurnal EMBA/ Vol.7 No.4 Oktober 2019, Hal. 5674-5682/ ISSN 2303-1174.

Putra, Indra Mahardika. 2019. Perpajakan Edisi Tax Amnesty. Yogyakarta : Quadrant.

Putri. 2016. Pengaruh LDR, APB, NPL, PDN, BOPO, ROA, NIM Terhadap CAR Pada Bank Pemerintah. Artikel Ilmiah. Surabaya : Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas.

Putri dan Akmalia. 2016. Pengaruh CAR, NPL, ROA dan LDR Terhadap Penyaluran Kredit Pada Perbankan (Studi Pada Perusahaan Perbankan yang Listed di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015). Balance Vol. XIII No. 2 Juli 2016. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

Ramadhan, Gilang; Marlina Widiyanti dan Taufik. 2016. Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Dan BOPO Terhadap Capital Adequacy Ratio Dengan Return On Assets Sebagai Variabel Intervening PADA Perusahaan Perbankan Syariah Di Indonesia. JEMBATAN - Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis Dan Terapan Tahun XIII No 1, April 2016. Universitas Sriwijaya.

Riyanto, Bambang. 2016. Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaan. Cetakan Kelimabelas. Edisi Keempat. Yogyakarta : BPFE Yogyakarta.

Sari dan Monica. 2016. Pengaruh Non Performing Loan (NPL), Loan To Deposit Ratio (LDR), Dan Biaya Operasional Terhadap Pendapatan Operasional (BOPO) Terhadapcapital Adequacy Ratio (CAR) Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2010-2015. Jurnal Riset Akuntansi & Bisnis. Vol. 16 No. 1, Maret 2016, 71-93. ISSN : 1693-7597. UMSU.

Siswanto dan Tarmidi. 2020. Akuntansi Pajak Teori dan Praktik. Depok : PT RajaGrafindo Persada.

Sujarweni, V. Wiratna. 2017. Analisis Laporan Keuangan Teori, Aplikasi & Hasil Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Baru Press.

________________. 2019. Analisis Laporan Keuangan Teori, Aplikasi & Hasil Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Baru Press.

Sukmana. 2017. Pengaruh ROA, ROE, NIM, LDR terhadap CAR pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Tahun 2013-2015, Skripsi, Akuntansi, NPM: 13.1.02.01.0056. Artikel. FE UN PGRI Kediri.

Suprapto, Haddy. 2017. Metodologi Penelitian Untuk Karya Ilmiah. Cetakan Pertama. Yogyakarta : Goysen Publishing.

Suryabrata, Sumadi. 2018. Metodologi Penelitian. Jakarta : PT. Rajagrafindo Persada.

Suryadi, Edi; Deni Darmawan dan Ajang Mulyadi. 2019. Metode Penelitian Komunikasi Dengan Pendekatan Kuantitatif. Bandung : Rosda.

Tersiana, Andra. 2018. Metode Penelitian. Cetakan Pertama. Yogyakarta : Start Up.

Toni, Nagian., Enda Noviyanti Simorangkir dan Hendra Jonathan Sibarani. 2019. Manajemen Keuangan Teori dan Praktik. ISBN: 978-623-94731-0-5. Cetakan Pertama. Medan : Gerhana Media Kreasi.

Toni, Nagian dan Silvia. 2021. Determinan Nilai Perusahaan. ISBN : 978-623-6955-82-6. Surabaya : CV. Jakad Media Publishing.

Toni, Nagian dan Steven. 2021. Pengaruh Ukuran Bank dan Loan to Deposit Ratio Terhadap Profitabilitas Dengan Risiko Kredit Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Perbankan yang Listing di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2018. Tesis. Medan : Universitas Prima Indonesia.

Umam, Khotibul. 2016. Perbankan Syariah Dasar-dasar dan Dinamika Perkembangannya di Indonesia. Cetakan Pertama. Jakarta : PT. Rajagrafindo Persada.

Downloads

Published

2022-10-31

How to Cite

Tionarto, A., Goh, T. S., & Elidawati, E. (2022). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Capital Adequacy Ratio pada Perusahaan Perbankan. Bongaya Journal of Research in Accounting (BJRA), 5(2), 51–60. https://doi.org/10.37888/bjra.v5i2.366