Kesadaran, Pengetahuan Perpajakan, Dan Kondisi Ekonomi Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak PBB-P2

Authors

  • Syahrullah STIE YPUP Makassar

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini ialah untuk mengetahui pengaruh kesadaran, pengetahuan perpajakan, dan kondisi ekonomi terhadap kepatuhan wajib pajak pbb-p2 di Kecamatan Bontonompo. Pengumpulan data menggunakan data primer yang digunakan dalam menyebarkan kuesioner. Terdapat 67 orang sampel yang menjadi objek dalam penelitian ini dari total jumlah wajib pajak PBB-P2 yang ada di Kecamatan Bontonompo. Metode penghimpunan data ialah analisis deskriptif, uji multikolonieritas, dan uji heteroskedastisitas dengan metode analisis data regresi linear berganda dengan alat bantu software SPSS 22. Adapun kesimpulan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa kesadaran memberikan dampak tetapi tidak signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak PBB-P2, pengetahuan perpajakan memberikan dampak positif terhadap kepatuhan wajib pajak PBB-P2, dan kondisi ekonomi memberikan dampak positif terhadap kepatuhan wajib pajak PBB-P2.

References

Andriani, G. R. (2019). Pengaruh Sanksi Pajak dan Tingkat Pendidikan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi dalam Membayar Pajak Penghasilan.Skripsi.Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Yayasan Keluarga Pahlawan NegaraYogyakarta.

Aswati, w. O., Mas'ud, A., & Nudi, T. N. (2018).Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak, Pengetahuan Pajak, dan Akuntabilitas Pelayanan Publik Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor (Studi Kasus Kantor UPTBSAMSAT Kabupaten Muna). Jurnal Akuntansi dan Keuangan , Vol. III, 27-39.

Ayunda, W. P. (2015). Pengaruh Sanksi Perpajakan, Pengetahuan Pajak, Sikap Wajib Pajak, dan Tingkat Ekonomi Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dalam Membayar Pajak Bumi dan Bangunan Dengan Kontrol Petugas Kelurahan Sebagai Variabel Moderating di Kota Pekanbaru. Jom FEKON , Vol. 2, 1-15.

Darmawan, R. (2015). Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Tingkat Penghasilan Masyarakat Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi dan Bangunan Perkotaan dan Perdesaan (PBB-P2).Skripsi.Universitas Negeri Palembang.

Fitria, F. A. (2020). Tingkat Ekonomi, Pengetahuan Perpajakan, dan KesadaranWajib Pajak Pengaruhnya Terhadap Kepatuhan Pembayaran PBB Dengan Kotrol Petugas Seabagai Variabel Moderating.Skripsi.STIE Malangkucecwara.

Fitrianingsih,F.,Sudarno,&Kurrohman,T.(2018).Analisis Pengaruh Pengetahuan Perpajakan, Pelayanan Fiskus dan Sanksi Denda, Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dalam Membayar Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan di Kota Pasuruan. e- Jurnal Ekonomi Bisnis danAkuntansi ,Vol.V(1),100-104.

Ghozali,I.(2016).Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 24.Edisi Sembilan.Semarang:Universitas Diponegoro Semarang.

Kundalini, P. (2016). Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak dan Pelayanan Pegawai Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Kabupaten Temanggung Tahun 2015. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta.

Maghriby,B.(2020).Pengaruh Dari Kesadaran Diri Wajib Pajak dan Pengetahuan Perpajakannnya Terhadap Keapatuhan Wajib Pajak Pada Entitas Usaha Kecil (UMKM).Jurnal Riset Akuntansi dan Perbankan,Vol.14(No.1), 288-300.

Nazir,N.(2010).Pengaruh Pengetahuan Pajak dan Sistem Administrasi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Survei atas WP-OP PBB di KPP Pratama Jakarta Pasar Rebo).Jurnal Informasi, Perpajakan, Akuntansi dan Keuangan Publik,Vol.5(2), 85-100.

Nuraini, L. (2009). Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Peranan Aparat Kelurahan Terhadap Kesadaran Wajib Pajak PBB dalam Memenuhi Kewajiban Perpajakannya di Kelurahan Tempelan Kecamatan Blora Kabupaten Blora Tahun 2008.Skripsi.Universitas Sebelas Maret.

Prakoso, A., Wicaksono, G., & Iswono, S.(2019).Pengaruh Kesadarandan Pengetahuan Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Jurnal Akuntansi & Ekonomi FE.UN PGRI Kediri,Vol.4(1),18-31.

Rachman, A. (2013). Pengaruh Pemahaman, Kesadaran, serta Kepatuhan WajibPajak PBB Terhadap Keberhasilan Penerimaan PBB di Kecamatan Kota Sumenep Kabupaten Sumenep.Academia.

Ratri, Y. I. (2018). Analisis Pengetahuan Perpajakan, Sosialisasi, Pelayanan, Sanksi Perpajakan, dan Tingkat Pendidikan Wajib Pajak, Terhadap Kesadaran Membayar Pajak PBB P2. Skripsi. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Widya Wiwaha Yogyakarta.

Rosyida,A.I.(2018).Pengaruh Pengetahuan Perpajakan, Kesadaran, dan Pengetahuan Tax Amnesty Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Journal of Management and Accounting, Vol.1(1), 29-43.

Sari, A. (2020). Pengaruh Akurasi Administrasi Perpajakan dan Sanksi Pajak Bumi dan Bangunan Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi danBangunan (PBB-P2) di Kecamatan SukuII Kabupaten Ogan Komring Ulu Timur. Skripsi. Universitas Muhammadiyah Palembang.

Setiyono, B. (2017). Pengaruh Tingkat Ekonomi, Kesadaran Wajib Pajak, dan Pengetahuan Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dalam Membayar Pajak Bumi dan Bangunan di Desa Nglaban Kecamatan Loceret Kabupaten Nganjuk.Jurnal.Universitas Nusantara PGRI Kediri.

Shopana, R.W., Suharno, & Kristanto, D.(2016).Analisis Kepatuhan Masyarakat Dalam Membayar Pajak Bumi dan Bangunan Dengan Dipengaruhi Tingkat Pendidikan, Tingkat Ekonomi, Peran Pemerintah dan Sanksi Administrasi.Jurnal Akuntansi dan Sistem Teknologi Informasi,Vol.12(No. 4), 480-488.

Ummah, M.(2015).Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak, Sanksi Pajak, pengetahuan Perpajakan dan Pelayanan Fiskus Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor di Kabupaten Semarang.Jurnal Ekonomi, 1-14.

Usnan, Budiarto, W., & Prasetyo,I.(2021). Analisis Tingkat Partisipasi, Sikap dan Perilaku, Kondisi Sosial Ekonomi Masyrakat Terhadap Pendapatan PBB di Kecamatan Benjeng Kabupaten Gresik. Jurnal Mitra Manajemen ,Vol.5(No.4), 194-206.

Downloads

Published

2023-10-31

How to Cite

Syahrullah. (2023). Kesadaran, Pengetahuan Perpajakan, Dan Kondisi Ekonomi Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak PBB-P2. BJRM (Bongaya Journal of Research in Management), 6(2), 75–82. Retrieved from http://ojs.stiem-bongaya.ac.id/BJRM/article/view/495